Perkebunan Kelapa Sawit Indonesia

Rabu, 02 April 2014

Harga Buah Sawit

Harga Tandan Buah Sawit segar 
Harga Buah Sawit sangat di harapkan bagi pengusaha dan petani / pemilik kebun sawit.
Berikut ini akan di paparkan harga Tandan Buah Sawit Segar (TBS) yang di terima petani dan harga sawit segar harga pabrik sebelum petani. sekarang hari minggu tanggal 27 januari 2014 harga rata-rata petani adalah : Rp1600,-s/d1650,-
Harga pabrik : Rp1730,-1780
Harga tersebut adalah harga yang dapat berubah dan berbeda menurut tempat dan keadaan masing-masing .
Data harga ini mungkin berbeda dengan data yang ada di lain daerah.
Untuk kelanjutan dari harga ini akan di paparkan melalui tabulasi daftar dan harga Tandan Buah Sawit Segar (TBS) di bawah ini :


1
Sabtu
1 February 2014
Harga pabrik  Rp 1730,-s/d 1850
keterangan
2
jumat
7 feb 2014
Rp 1850,-
Harga ini masih merupakan harga pabrik dapat berubah menurut daerah dan keadaan dimana tempat transaksi jual beli TBS di lakukan
3
senin
10 feb 2014
Rp 1920,-
4
jum'at
14 feb 2014
Rp 1960,- s/d Rp 2010,-
5
kamis
6 maret 2014
Rp 2010,-s/d  Rp 2130,-
6
senin
10 maret 2014
Rp 2090,-s/d Rp 2160
7
selasa
18 maret 2014
Rp 2090
8
RABU
26 MARET 2014
Rp 1980
9
kamis
3 april 2014
Rp 1920
10
sabtu
14 April 2014
Rp 1790
11
selasa
29 April 2014
Rp 1900
12
Kamis
8 Mei 2014
Rp 1960
13
Kamis
15 Mei 2014
Rp 1980
14
selasa
3 Juni 2014
Rp 1920
15
kamis
12 Juni 2014
Rp 1800

16
Rabu 
25 juni 2014
Rp 1880

17
Jum'at
27 juni 2014
Rp 1920

18
Selasa
15 Juli 2014
Rp 1840

19
selasa
22 juli 2014
Rp 1570

20
selasa
12 Agust 2014
Rp 1260

21
sabtu
30-8-2014
Rp 1300

22
Jum'at
19-9-2014
Rp 1330

23
Rabu
2-10-2014
Rp 1430

24
Sabtu
11-10-2014
Rp 1520

25
Sabtu
25  -10-2014
Rp 1530

26
Senin
19-1-2015
Rp 1730

27
jumat
4-09-2015
Rp 830 s/d 900

28
senin
14-9-2015
Rp 870 s/d 940

29
kamis
1-10-2015
Rp 940 s/d 1020

30
senin
2-11-2015
Rp 990 s/d 1070

dari kolom daftar harga buah sawit ini petani dapat membayangkan patokan harga sementara dan apabila ada perbedaan harga dengan daerah lain itu adalah hal yang sering terjadi.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

komentar di harap inspiratif inovatif dan kreatif