Perkebunan Kelapa Sawit Indonesia

Kamis, 30 Januari 2014

Perawatan Jalan

Perbaikan dan perawatan jalan

Perawatan Jalan,

Perawatan jalan atau perbaikan jalan sangat di perlukan di areal perkebunan .untuk memperlancar angkutan tandan buah sawit segar menuju pabrik pengolahan kelapa sawit perlu adanya perawatan jalan, gambar diatas merupakan perawatan jalan dan perbaikan jalan sekaligus pencucian parit sebagai saluran air agar jalan tidak tergenang oleh air saat musim penghujan tiba, jika  perawatan jalan ini di tiadakan maka jalan tidak bagus lagi atau rusak dan akibatnya yaitu mobil pengangkut tandan buah sawit segar tidak bisa beroperasi. Keuntungan dari perawatan jalan ini dirasakan oleh banyak pihak, karena jalan ini dapat di gunakan sebagai jalan poros penghubung antar desa bahkan sebagai jalan menuju pusat kota. Semoga dengan postingan yang sedikit ini dapat memberikan gambaran dan inspirasi pagi pembaca yang budiman dan ucapan rasa terima kasih telah membaca sawit Indonesia tentang perawatan jalan   


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

komentar di harap inspiratif inovatif dan kreatif